Sampah Plastik Memiliki Nilai harga jual Yang Tinggi.


Sampah plastik memang meresahkan masyarakat khususnya kota kota besar. Menurut data yang dikumpulkan kementrian lingkungan hidup dan kehutanan (KLHK) banyaknya sampah plastik atau pet ada 354.957 ton, di tanah air. Hal ini membuktikan bahwah kesadaran masyarakat masih kurang terhadap lingkungan.

Adanya pemulung sampah yang memunggut sampah plastik, maka pemulung itu berbuat sangat mulia. Karena dapat mengurangi sampah yang dibuang sembarangan dikota kota besar.

Jenis sampah yang tidak bisa di musnahkan walaupun ditanam di bawah tanah. Bisanya harus di daur ulang. Maka sebagai pemulung merupakan penjaga terdepan dari pabrik daur ulang, sehingga harus didukung. Coba seupamanya kalau tidak ada pemulung, sampah plastik ada dimana mana.

Katanya pemulung dulu yang dicari hanya sampah kertas dan kaca. Sekarang yang dicari pemulung, yaitu jenis sampah plastik PET menjadi salah satu yang dicari, karena katanya pemulung, kalau jenis rosok plastik PET itu harga jualnya lebih tinggi, karena jenis rosok plastik dapat didaur ulang.

Karena bahan jenis rosok plastik PET kalau di daur ulang, bisa diolah menjadi berbagai produk yang memiliki nilai harga tinggi seperti geotekstil, dakron dan pakaian. Olahan jenis rosok plastik PET bahkan menjadi salah satu sumber ekspor indonesia.

Jenis rosok yang terbuat dari plastik PET yang mudah untuk didaur ulang, itu berbeda dengan jenis rosok yang sulit  didaur ulang, seperti jenis rosok plastik yang berkode no.7, bahanya sulit didaur ulang dan memiliki nilai jual dengan harga rendah.

Maka pemulung lebih senang mencari jenis rosok plastik PET dari pada jenis rosok kertas dan jenis rosok kaca yang harganya rendah.  masih mahal harganya jenis rosok plastik PET.

ini memang fakta bahwa dikota kota besar yang paling banyak sampah rosokan jenis plastik PET, karena dipinggir jalan kota banyak yang jualan air minum kemasan plastik PET. maka bagi pemulung sangat mudahnya mencari sampah plastik PET, dan perbuatan pemulung ini sangatlah mulia bisa menjaga kebersihan lingkungan yang ada dikota kota besar, bagi pemulung dapat penghasilan uang dari sampah plastik PET yang di punggut dan di kumpulkan oleh pemulung, lalu sama pemulung dijual ke pabrik daur ulang dengan harga yang tertinggi.

Menjaga lingkungan hidup supaya bersih dan sehat itu sangatlah penting. Maka adanya pemulung,, lingkungan hidup menjadi bersih dari sampah dan hidup menjadi sehat.

Maka sebagai masyarakat kita harus selalu mendukung adanya pemulung, karena setiap hari pemulung selalu mengambil sampah yang ada di pinggir jalan kota kota besar, dengan adanya pemulung. kota kita menjadi bersih dari sampah yang dibuang oleh masyarakat harinya.

Bagi pemulung dia juga senang adanya sampah plastik PET yang selalu dia punggut, karena ada hasilnya tersendiri bagi pemulung, yang dia jual kepada pabrik daur ulang.

Ya" begitulah kalau kita menjadi masyarakat harus bisa menjaga lingkungan dari sampah plastik dan sampah sampah lainya.

Bagi pemulung terimakasih, sudah mau memunggut sampah dimanapun,semoga pekerjaan anda berkah untuk kebutuhan keluarga anda.

Bagi pembaca semoga bermanfaat dan saya mengucapkan trimakasih sebanyak banyaknya.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Perbedaan Rosok Besi Dengan Rosok Aluminium.

Memanfaatkan sampah yang ada dirumah kita.